Friday, April 8, 2016

Microsoft Janjikan Perbaikan Overheating Pada Surface Pro 3

Microsoft Janjikan Perbaikan Overheating Pada Surface Pro 3 - Kali ini Ragam Handphone akan mengulas artikel Handphone terbaru berjudul Microsoft Janjikan Perbaikan Overheating Pada Surface Pro 3 yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Microsoft Janjikan Perbaikan Overheating Pada Surface Pro 3, anda bisa menyimak artikel kami tentang Microsoft Janjikan Perbaikan Overheating Pada Surface Pro 3 dibawah ini.
Microsoft Janjikan Perbaikan Overheating Pada Surface Pro 3



mengatakan bahwa mereka tengah menangani masalah yang tampaknya terbatas pada perangkat Intel Core i7 yang ada di Surface Pro 3. Hal ini adalah buntut dari adanya sejumlah laporan dari beberapa pengguna Microsoft Surface Pro 3 terbaru yang mengatakan bahwa tablet mereka terlalu panas (overheat).

Dilansir dari cnet, Pejabat Microsoft menanggapi secara terbuka pada semua laporan tersebut, dan mengatakan bahwa mereka akan segera memperbaiki kasus overheating di Surface Pro 3. Namun pihak Microsoft tidak memberikan tanggal pasti dari update perbaikan tersebut.

Team dari Microsoft Surface menemukan sejumlah perangkat Surface Pro 3 yang dibekali
Processor Intel Core i7 yang saat restart menunjukkan ikon 'Thermometer Gauge' ketika mencoba untuk boot up. Versi i7 Surface Pro 3 adalah tablet pertama dari serinya yang memberikan kekuatan pemrosesan i7 dalam paket disain yang lebih tipis dan ringan. Dengan demikian, peningkatan daya lebih hemat pada kecepatan yang lebih tinggi. Dan hal ini yang kemungkinan mejadikan Surface Pro sedikit “lebih hangat”.

Microsoft memperkenalkan generasi ketiga Surface Pro 3 tablet pada bulan Mei 2014. Microsoft memposisikan Surface Pro 3 sebagai produk alternatif dari MacBook Air dan Asus Transformer Series

Sekian berita Handphone terbaru dari kami mengenai Microsoft Janjikan Perbaikan Overheating Pada Surface Pro 3. Harapan kami semoga artikel seputar Handphone yang berjudul Microsoft Janjikan Perbaikan Overheating Pada Surface Pro 3 ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Ragam Handphone untuk mendapatkan berita seputar Handphone setiap harinya.

1 comment:

  1. Kenapa Surface Pro 2 ganti lcd memang lebih susah untuk semua versi Window Surface
    Ini Penyebabnya

    ReplyDelete